SILAB

Sistem Informasi Labor Bahasa

Made by MI With ❤️

Tentang Labor Bahasa

Sistem Informasi Labor Bahasa Universitas Ekasakti merupakan unit pendukung akademik yang berperan penting dalam meningkatkan kompetensi bahasa sivitas akademika, baik mahasiswa, dosen, maupun tenaga kependidikan. Labor ini dirancang sebagai pusat pembelajaran modern berbasis teknologi.
  • Ruang labor nyaman dengan peralatan audio modern
  • Materi interaktif dan evaluasi berkelanjutan
  • Dukungan instruktur berpengalaman
  • TOEFL Prediction Test
  • Studio Simulasi AI
  • AI Smart Proofreader
  • AI Paraphraser & Humanizer
  • Sertifikat
Pelajari Lebih Lanjut
Ilustrasi Labor Bahasa

Jadwal Kuliah Labor (Senin–Sabtu)

Senin
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
13:00 - 14:00 Pratikum Bahasa Inggris Dr. Elda Martha Suri, S.S., M.Pd. Labor Bahasa
14:00 - 15:00 Pratikum Bahasa Inggris Dr. Elda Martha Suri, S.S., M.Pd. Labor Bahasa
15:00 - 16:00 Pratikum Bahasa Inggris Dr. Elda Martha Suri, S.S., M.Pd. Labor Bahasa
Selasa
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
13:00 - 14:00 Pratikum Bahasa Inggris Sherly Franchisca, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
14:00 - 15:00 Pratikum Bahasa Inggris Sherly Franchisca, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
15:00 - 16:00 Pratikum Bahasa Inggris Yessy Marzona, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
Rabu
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
08:00 - 09:00 Pratikum Bahasa Inggris Widya Juli Astria, S.Pd., M.Pd Labor Bahasa
13:00 - 14:00 Pratikum Bahasa Inggris Fetri Reni, S.S., M.Hum Labor Bahasa
14:00 - 15:00 Pratikum Bahasa Inggris Fetri Reni, S.S., M.Hum Labor Bahasa
Kamis
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
08:00 - 09:00 Pratikum Bahasa Inggris Yessy Marzona, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
13:00 - 14:00 Pratikum Bahasa Inggris Jafril, S.Pd., M.M Labor Bahasa
14:00 - 15:00 Pratikum Bahasa Inggris Jafril, S.Pd., M.M Labor Bahasa
15:00 - 16:00 Pratikum Bahasa Inggris Lailatul Husna, S.Hum., M.Pd. Labor Bahasa
Jumat
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
09:00 - 10:00 Pratikum Bahasa Inggris Sherly Franchisca, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
10:00 - 11:00 Pratikum Bahasa Inggris Jafril, S.Pd., M.M Labor Bahasa
11:00 - 12:00 Pratikum Bahasa Inggris Jafril, S.Pd., M.M Labor Bahasa
15:00 - 16:00 Pratikum Bahasa Inggris Yessy Marzona, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa
Sabtu
Waktu Mata Kuliah Instruktur Ruang
13:00 - 14:00 Pratikum Bahasa Inggris Sherly Franchisca, S.Pd., M.Pd. Labor Bahasa

Berita

Lihat semua
Daftar Segera
Daftar Segera

11 Oct 2025 13:11

Daftar Segera dan Pilih Kelasmu

Baca selengkapnya
Praktikum Labor Bahasa UNES Resmi Dibuka, 321 Mahasiswa Sudah Melakukan Registrasi
Praktikum Labor Bahasa UNES Resmi Dibuka, 321 Mahasiswa Sudah Melakukan Registrasi

10 Oct 2025 07:47

Praktikum Labor Bahasa Universitas Ekasakti (UNES) resmi dimulai pada Senin, 10 November 2025. Pelaksanaan praktikum tahun ini diselenggarakan secara terintegrasi melalui sistem UNES Language Lab (SILAB), platform digital yang digunakan untuk pendaftaran, penjadwalan, dan monitoring administrasi mahasiswa.

Baca selengkapnya
Pembayaran Uang Pratikum Labor Bahasa
Pembayaran Uang Pratikum Labor Bahasa

08 Oct 2025 07:07

Pembayaran Uang Pratikum Labor Bahasa Sebesar Rp. 100.000.- Melalui Rekening Yayasan Perguruan Tinggi Padang

Baca selengkapnya

Dapatkan Update Terbaru

Berlangganan untuk menerima pengumuman dan berita Labor Bahasa.

Asisten AI
Asisten SILAB

Saya di sini untuk membantu Anda.

Selamat Datang di Sistem Informasi Labor Bahasa Universitas Ekasakti, Perkenalkan saya Admin AI SILAB, Ada yang bisa saya bantu terkait pendaftaran, jadwal, biaya atau tentang SILAB?